Modifikasi Honda CB150R kelir Repsol ala dealer Honda Gempol 18 Desember 2013
Posted by ipanase in CB150R, honda, modifikasi, opini, otomotif, pertamax7.com.Tags: CB150R repsol, honda CB150R, livery repsol, modifikasi honda CB150R, repsol
69 comments
kalau beberapa waktu lalu ane bahas modip honda CB150R ala dealer besar sebut saja astra motor, kini dealer dareh pun juga pada dandanin honda CB150R buat display gan… yaps kali ini kiriman om Arif Rachman di grup honda CB150R yang menampilkan sebuah modifikasi honda CB150R berkelir REPSOL…
gambar seperti diatas, mari kita komentari bersama
Wow Yamaha R15 V.20 ada yang Jual Rp. 50 jutaan OTR Jadetabek gan….. 18 Desember 2013
Posted by ipanase in info otomotif, opini, otomotif, pertamax7.com, yamaha.Tags: fairing r15, fairing yamaha, fairing yamaha new vixion, fairing yamaha r15, launching yamaha new vixion, modifikasi yamaha new vixion lightning, pertamax7, r15 v2.0, spesifikasi yamaha new vixion, spesifikasi yamaha new vixion lighning, vixion R15, yamaha, yamaha new Vixion, yamaha r15, yamaha R15 V2.0, yzf R15
115 comments
sekilat… kalau ane kemaren dulu kala bahas yamaha R15 yang Rp. 45 jutaan saja.. YAMAHA R15 V2.0 dijual Rp. 45 jutaan saja via IU ) kini ada yang jual Rp. 50 jutaan mas bro,, opo ora mringis saja 😀
![]()
monggo disimak….
Oknum Bikers Rusak mobil untuk muluskan konvoi ??? 17 Desember 2013
Posted by ipanase in info otomotif, komunitas, opini, otomotif, pertamax7.com.Tags: bikers merusak mobil, konvoi bikers, lampu strobo, pertamax7.com, rombongan touring, sirene, sirene toa, touring, touring minta jalan
191 comments
dua kata, miris dan mringis ketika mendapati berita ini…..pertama ane baca di kirimannya mbah tiger item mengenai hal ini, seorang okmun bikers ( nggak cocok disebut bikers tapi ) merusak sebuah mobil untuk muluskan konvoi
Ahm Lokalkan Honda CBR150R ? terima kasih Yamaha Indonesia :D 17 Desember 2013
Posted by ipanase in honda, info otomotif, opini, otomotif, pertamax7.com, yamaha.Tags: honda CBR150R CKD, honda CBR150R lokal, pertamax7.com, R15 Indonesia, yamaha r15
125 comments
kabar honda CBR150R ala lokal aka CKD memang nyussss. ada apa dibalik CKDnya honda CBR150R ini???
![]()
^ fotonya tetap tampan dan pemberani ( walau habis ini diusir halus, maaf mas, jangan duduk disitu .. untung saja ngggak dipanggil OM 😆 )
yaps, yamaha R15… lah koq?
Notebook Samsung NP450R4E-X01 apa Asus A450CC-WX146 ya [ Polling ] 16 Desember 2013
Posted by ipanase in info otomotif, komputer, opini, otomotif, pertamax7.com.Tags: anect, asus, Asus A450CC-WX146, els, els notebook center, JEC, pameran komputer jogja, pertamax7.com, samsung, Samsung NP450R4E-X01
79 comments
melanjutkan kebimbangan kemaren, mau beli notebook saja bingung…. soalnya notebook redaksi memang sudah error akut…
yaps, pilihan di kisaran harga Rp. 8 jutaan ane nemu 2 kompetitor ini…….. namun karena di artikel kemaren [ Pameran Komputer APKOM YES 2013 Yogyakarta, bagi stiker dan galau notebook Samsung apa Asus ]namun masih ngambang dalam memberikan suara. kali ini ane bikin polling saja wis atas saran gan donimagie
Market Share Penjualan Mobil Januari sampai november, gurih mas bro 16 Desember 2013
Posted by ipanase in info otomotif, mobil, mobil murah, opini, otomotif, pertamax7.com.Tags: audi, bmw, bwm, dihatsu, honda, hyundai, isuzu, kia, lexus, mercedes, mobil, mobil murah, nissan, suzuki, toyota
39 comments
mau bahas honda CBR150R lokal, wah lek iwb saja lah yang kompeten, sudah jelas di lwk iwb,,, nah kali ini bahas mobil saja…… jikalau kemaren bahas market share penjualan sepeda motor, bagaimana engan market share mobil?
![]()
penjualan mobil ternyata mengalami peningkatan,, dengan perbandingan data januari november musim perang 2012 lalu
Modifikasi Honda CB150R ala dealer Astra Honda Semarang, menuju extreme 16 Desember 2013
Posted by ipanase in CB150R, honda, info otomotif, modifikasi, opini, otomotif.Tags: cb150r, honda CB150R, honda CB150R STREETFIRE, modip cb150r, streetfire
66 comments
kalau kemaren bahas modifikasi ala dealer Astra Motor Yogyakarta, Honda Cb150R hasil Modifikasi Dealer Astra Honda Jombor Yogyakarta, main kaki lebar dan warna tralis…. )
kini meluncur ke area jawa tengah, yakni Astra Semarang…. kayak apa sih..
wah, ekstrem ini 😀
HONDA CS1 Resmi diskontinyu, penggantinya masih 2015 ??? 16 Desember 2013
Posted by ipanase in honda, info otomotif, opini, otomotif, pertamax7.com.Tags: honda cs1, Honda CS1 stop produksi, honda CS1 suntik mati, pertamax7.com
72 comments
ane mengangap kabar ini adalah kabar basi, soalnya dulu ada pemirsa yang ngasih bukti ke ane kalau Honda CS1 memang sudah siap disuntik mati ( bukti menyangkut pekerjaan, tidak dapat ditampilkan 😀 ) sebuah bukti foto dikontinyunya permintaan part ke vendor… nah wis….
^ bonus foto tampang dan pemberani…. 😆
sekarang benar benar kejadian setelah kejadian ini… akhisnya…. wassalam…
Pameran Komputer APKOM YES 2013 Yogyakarta, bagi stiker dan galau notebook Samsung apa Asus 15 Desember 2013
Posted by ipanase in info otomotif, komputer, opini, otomotif, pameran komputer, pertamax7.com.Tags: anect, asus, els, els notebook center, JEC, pameran komputer jogja, pertamax7.com, samsung
55 comments
selamat siag menjelang sore gan…… kali ini cerita saja ya 😀 kan kemaren ane pernah tuh cerita kalau sedang nonton pameran komputer di Jogja bertempat di JEC dengan nama APKOM YESS 2013, ane kesini ngapain saja sih? monggo
^ ini poster entah tahun kapan, soalnya pameran komputer di JEC ini mulai tanggal 14 sampai 18 desember 2013…
awal mula berniat berangkat jam 10 pagi jadi tertunda hingga 2 jam an lebih karena sedang ngurusin motor dengan kendala kelistrikan, target ane meleset jauhh,….. akhirnya berangkat ba’da Dzuhur kurang lebih jam 12.30 an… gass to jogja…..
Slogan One Heart balik lagi ke MotoGP 2014 untuk tingkatkan penjualan Sport AHM ??? 14 Desember 2013
Posted by ipanase in honda, info otomotif, motogp, motogp GOSSIP, opini, otomotif, pertamax7.com.Tags: ahm, honda motor, motogp, one heart, one heart motogp, pertamax7.com, rcv213v, satu hati
96 comments
wah one heart aka satu hati slogan AHM mau nemplok lagi di MOTOGP ?
baca mbah wiro juragan nyoba nikah, eh nyobamoto ( disini ) mengisuaratkan kalau AHM pasang kembali slogan One heart di motogp untuk dongkrak pasar Sport AHM.. wew….
Nih penampakan new Kawasaki KLX150 2014 yang bakal meluncur siang ini 14 Desember 2013
Posted by ipanase in info otomotif, kawasaki, opini, otomotif, pertamax7.com.Tags: all new KLX150, kawasaki, KLX 150 2014, KLX150, KLX150E, KLX150S, LX150C, LX150D, LX150E, LX150S, pertamax7.com
40 comments
wong kemaren juga sudah disinggung mengenai kemungkinan KMI meluncurkan motor barunya di ajang dirt bike…. dalam Kawasaki Agressive Challenge. 14 desember 2013
gosip kemaren kalau diacara ini KMI melakukan jurus sekali gass, 3 kecamatan terlampaui disinytalir memang sekalian memperkenalkan trail baru, LX150E yang belakanag diketahui adalah Kawasaki New KLX 150 2014…. seperti apa sih?
Knalpot Berisik bakal kena Tilang Rp. 250 rebu atau kurungan 1 bulan … pilih mana? 14 Desember 2013
Posted by ipanase in info otomotif, modifikasi, opini, otomotif, pertamax7.com.Tags: batas suara knalpot racing, knalpot racing, knalpot racing ditilang, pertamax7.com, razia knalot
115 comments
desas desus dahulu kala ketika penggunaan knalpot racing di motor harian bakal ditilang kini kian mendesis……
![]()
kabar terbaru ini dihembuskan detik via interviewnya bersama Kasubdit Penegakan Hukum Direktorat Lalu Lintas Polda Metro Jaya AKBP Hindarsono menegaskan, Knalpot Berisik, Ditilang..
Yamaha Xeon GT masih gunakan Ban ukuran Xeon RC? gimana ya kans nya 13 Desember 2013
Posted by ipanase in info otomotif, opini, otomotif, pertamax7.com, skutik, yamaha.Tags: matik yamaha, MIO GT, pertamax7.com, soul GT, xeon GT, XEON RC, yamaha mio, yamaha xeon GT
85 comments
sekitaran jam 1 pagi tadi ane dikirimi foto xeon RC sama om rifky harun via facebook pertamax7.com , namun karena ane masib bobo gan, jadi nggak tahu, seperti ini lho fotonya 😀
langsung dah ane tebak,,, ban nya standarnya yamaha xeon RC atau ban standarnya matic YIMM…… namun karena fotonya cuma satoe itu, ane kurang bisa menyakinkan diri sendiri….
Honda Kuasai 62 % pasar Sepeda Motor Indonesia AISI Nopember 2013 13 Desember 2013
Posted by ipanase in honda, info otomotif, opini, otomotif, penjualan sepeda motor, pertamax7.com, suzuki, yamaha.Tags: ahm, aisi, honda CB150R, kawasaki ninja, penjualan sepeda motor, pertamax7.com, suzuki satria, yamaha, yamaha new Vixion, yamaha vixion
111 comments
sudah ane singgung di artikel kemaren nih Market Share Yamaha bulan November 2013, tembus 221.044 unit gan.. )
mengenai MS biasanya bagi AHM
![]()
kalau kemaren bahas MS khusus YIMM< kini bahas MS all APM, berapa sih capaian para pabrikan dalam menjual produk seepda motor mereka lewat sales aka marketing…
Lebih detail mengenai Sepeda motor Kawasaki dengan supercharger 12 Desember 2013
Posted by ipanase in info otomotif, kawasaki, opini, otomotif, pertamax7.com.Tags: how it works supercharger, kawasaki, mesin turbo, pertamax7.com, supercharger, turbocharger
37 comments
melanjutkan kejalsan gambar menngenai artikel supercharger kawasaki kemaren ( Kawasaki tampilkan mesin 4 cylinder dengan Supercharger ) asphalt and rubber menelisik lebih dalam mengenai teknolohi cess cesss pembangkit tenaga exktra ini, yuk disimak..
![]()
setelah memamerkan segelondong mesin 4 piston dengan tambahan supercharger…… bagaimana sih teknisnya?
supercharger, chesssssttttt….. cesss…..
Tanggapan bengkel Honda akan brosur injeksi Yamaha Vs Honda 12 Desember 2013
Posted by ipanase in CB150R, honda, info otomotif, new vixion, opini, otomotif, pertamax7.com, yamaha.Tags: brosur injeksi honda, brosur injeksi yamaha, injeksi honda, injeksi honda vs yamaha, injeksi yamaha, pertamax7.com, pgmfi, ymjet, ymjet vs pgm-fi
181 comments
nah, kalau dijaman dahulu kala, ada brosur perang injeksi Yamaha VS ( Brosur Injeksi Yamaha VS honda )
iklan mengenai injeksi yamaha…..

seperti diatas, katanya yamaha sih, ( 1. pgm-fi H kudu setel ulang didataran tinggi, 2. pgm-Fi “H” masih konvensional, 3. injeksi yamaha aman pakai premium 4. katanya H pelopor injeksi, tapi motor injeksi = yamaha, vixion paling laris )
nah atas iklan itu diatas,,.., sebuah bengkel honda atau ahass pun nggak tinggal diam… kasih balasan 😀
Upload Foto Pelanggar Lalu Lintas bisa dapat Voucher hadiah gan….. 10 Desember 2013
Posted by ipanase in info otomotif, opini, otomotif.Tags: masuk jalur busway, melintas marka, pelanggar lalu lintas, pelanggaran lalu lintas, pertamax7.com, terobos lampu merah, tertiblantas
46 comments
langkah hukuman sosial pun kini mulai akan dilakukan pemerintah pulau jakarta untuk menekan angka pelanggaran lalu lintas yang diharapkan bisa mengurangi kecelakaan dan kemacetan, yakni dengan memberi poin hadiah kepada pemirsa pulau jakarta yang kebetulan melihat pelanggaran lalu lintas, di foto pake hp boleh, pake camdig asyik, atau pake DSLR ( niat 😀 ) kemudian di upload ke situs ( tertiblantas.com )
Ini dia mobil Ferrari nomor B 2 DIA menerobos busway Jalan S Parman, Jakarta Barat (wartakota)
contoh foto pelanggaran lalu lintas, jangan ditiru ya gan…. ntar kalau di kejar pak polisi, nyalahin polisinya
Yamaha New Vixion Sport Paling irit di kelas 150 CC dengan 44.23 Km Per Liter Pertamax Plus 10 Desember 2013
Posted by ipanase in info otomotif, new vixion, opini, otomotif, pertamax7.com, yamaha.Tags: fuel konsumtif yamaha new vixion, konsumsi bahan bakar yamaha new vixion, new vixion 2013, NVL, yamaha new viixon lightning, yamaha new Vixion, yamaha new vixion 2013
188 comments
eh, ini bukan press release lho, wong ane cuma baca dari gilamotor ( disini ) 😀
![]()
yaps, sesuai judul, yamaha new vixion di nobatkan sebagai motor sport kelas 150 palling irit dengan rekor 44,23 km /liter pertamax plus
Tragedi Bintaro Kereta Api Listrik VS Truk tangki Bahan Bakar 9 Desember 2013
Posted by ipanase in info otomotif, kecelakaan, opini, otomotif, pertamax7.com.Tags: kecelakaan kereta api, KRL VS Tangki BBM, menerobos palang kereta api, pertamax7.com, tragedi bintaro
48 comments
Innanilahi Wa Innailaihi Rajiun
Dunia tranportasi Indonesia kembali berduka
sebuah kecelakaan kereta api litrik ( KRL, commuter line ) terjadi di Bintaro pulau jakarta…… pukul 11.20 terlihat Truk BBM yang menerobos perlintasan kereta api, namun apesnya, maju tidak bisa, mundur tidak bisa katanya sih karena macet,, dan terjadilah kecelakaan fatal tersebut, berduka 😦
Kawasaki akui keterlambatan sparepart Kawasaki Bajaj Pulsar 200NS 9 Desember 2013
Posted by ipanase in info otomotif, kawasaki, opini, otomotif, P200NS, pertamax7.com.Tags: filter oli p200ns, filter p200ns, kawasaki, oil filter bajaj pulsar, pertamax7.com
31 comments
masalah inden kawasaki bajaj pulsar 200ns bisa lah di cover dikit dikit, namun…… ada sedikit kendala, yakni…..spareparts,,

yups, ,motor p200ns sudah digenggaman, setelah dipakai, trus cetarr, service pertamax, kudu ganti oli, dan filter oli,,, oli kebanyakan ada, namun filter oli???? ini masalahnya, belum ada di berbagai dealer kawasaki yang besar gan….. walah?
Nafas Kawasaki Ninja 150 2T masih panjang…… 9 Desember 2013
Posted by ipanase in info otomotif, kawasaki, opini, otomotif, pertamax7.com.Tags: kawasaki ninja, kawasaki ninja diskontinyu, ninja 2T, pertamax7.com
70 comments
menjawab kegalauaan calon pembeli kawasaki ninja 150 series ( 2T ) … suara treett, super kips, tenaga josssss, irit laggi… ( bensin/ power 😀 ) bikin pecinta no cams no valves kebul2 ini tetap masih lanjuttt…
namun, kabar segera di suntik mati atau di discontinuenya kawasaki ninja 150 bikin calon pembeli resah dan gelisah…… namun nggak usah galau om… nafas kawasaki ninja 150 ini masih panjang koq…..
Harga Mud Guard dan Standar tengah Buat Kawasaki Bajaj Pulsar 200NS nggak sampai sejutaan Rupiah mas brooo 9 Desember 2013
Posted by ipanase in info otomotif, kawasaki, opini, otomotif, P200NS, pertamax7.com.Tags: kawasaki bajaj pulsar 200ns, mud guard p200ns, p200ns, pertamax7.com, spakbor belakang p200ns, standrat tengah p200ns
35 comments
nih update an terbaru harga sparepart opsional bagi pemirsa yang memiliki kawasaki bajaj pulsar namun ogah nyiprat dan bisa standar tengah..monggo…

melanjutkan update an yang kemaren itu lho…
harganya relatif tidak mahal koq, untuk dua part vital itu, nggak sampai Rp. 1 jutaan koq mas bro, tapi ada syarat yang memang sulit mas bro……
Makan Malam di Jogja Angkringan Center acara Ultah Koboys 8 Desember 2013
Posted by ipanase in info otomotif, kuliner, makanan, opini, otomotif, pertamax7.com.Tags: angkringan, angkringan palbapang, angkringan yogyakarta, bantul, JAC, jogja, jogja angkringan center, koboys, komunitas, palbapang, pertamax, pertamax gan, pertamax7
24 comments
yeah, meskipun ultah koboya udah beberapa bulan lalu, namun baru aje beberapa hari lalu syukurannya… yuk yuk…
biasanya sih koboys ngumpulnya di angkringan palbapang bantul, namun karena kali ini pak hadi sebagai ketua koboys sedang lancar keuangannya, makanya diajak ke Angkringan yang elite, yakni di JAC, bentar2, ane cariin koordinat GPS nya… oh ini, ( -7.808219,110.360905 ) pokoknya tengah jogja, wong km 0 kebarat, trus kiri, trus kiri, trus kiri:D
