Suzuki Satria F Injeksi Segera Datang, FU FI? 26 Februari 2015
Posted by ipanase in opini, otomotif, pertamax7, pertamax7.com, satria F, sport, suzuki.Tags: euro 3, modifikasi satria fu, motor drag, pertamax, pertamax gan, pertamax7, satria, satria drag, satria fi, satria FU, satria fu balap, satria fu injeksi, satria injeksi, suzuki, suzuki satria F 150 FI, suzuki satria f injeksi, suzuki satria FU, suzuki satria limited edition, suzuki satria special edition
41 comments
pertamax7.com, bertolak belakang 180 derajat dengan pernyataan Kazumasa Watanabe, Managing Director, Marketing 2W PT SUZUKI Indomobil Sales yang katanya suzuki satria F selamanya karbu, tidak cocok injeksi
^ Nih cara menghemat BBM Sepeda motor, copot Mesin ganti Ontelan trus di GOWES [ JOKE ]
sempat tanya lek iwb tentang kemungkinan suzuki satria F tipis karena takut powernya turun, kini internal PT. SIS terang-terangan akan mengubah suzuki satria F karbu jadi injeksi, hal ini karena mau tidak mau ” suzuki satria F akan jadi KOrban EURO 3 ” , nah kalau kawasaki ninja 2T di suntik mati, maka suzuki satria F akan di injeksikan !
Suzuki Satria F selamanya akan pakai Karburator, bagaimana Satria F injeksi ? 15 Maret 2014
Posted by ipanase in info otomotif, opini, otomotif, pertamax7, satria F, sepeda motor, suzuki.Tags: euro 3, modifikasi satria fu, motor drag, pertamax, pertamax gan, pertamax7, satria, satria drag, satria fi, satria FU, satria fu balap, satria fu injeksi, satria injeksi, suzuki, suzuki satria F 150 FI, suzuki satria f injeksi, suzuki satria FU, suzuki satria limited edition, suzuki satria special edition
60 comments
pertamax7.com kelewat baca berita laskar suzuki 7 November 2013 silam, kabar besar nih sebenarnya..
yakni suzuki berpendapat kalau Suzuki Satria F bakal selamanya pakai Karburator….