jump to navigation

Yamaha Jatim Launching Yamaha R25 Sabtu 9 Agustus 2014 di Surabaya Town Square, ada Dyno Testnya 6 Agustus 2014

Posted by ipanase in info otomotif, pertamax7, sepeda motor, yamaha, YZF-R15, YZF-R25.
Tags: , , ,
trackback

pertamax7.com, kabar gembira untuk pemirsa jawa timur semua, yamaha jatim launching R25 sabtu ini, 9 agustus 2014 !!!

yamaha jatim Launching Yamaha R25 di surabaya townsquare

kabar ini datang dari om saiful bukan saiful jamil bukan lek iwb lho, namun om saiful member yamaha R25 indonesia….. dengan satu foto saja sudah jelas…… bahwasanya yamaha jatim akan me- Hard Launching Yamaha YZF-R25 di Surabaya Town Square…. pada Sabtu ini.. 9 Agustus 2014 mas bero n mbak-mbak sekalian ( kalau ada )

digelaran launching yamaha R25 di jatim ini, ada banyak acara, yang perlu disoroti adalah lompa poto2 , wheelie machine ( ajang free style ) dan R25 dynotest..

Yamaha YZF-R25 Wonogiri pertamax7.com

seperti yang sudah-sudah, ajang dynotest ini bukan untuk ngukur power R25, melainkan ngukur kecepatan yamaha R25 di atas dynotest… cmiiw

kalau kemaren dipulau jakarta yamaha R25 tembus 196 km/jam on speedometer saat diuji diatas dynotest, mungkin diajang launching ini juga tem us 196 km/jam di speedometer, namun yang tertampil di lcd tampilan kecepatan dyno bisa tembus lebih dari 200 km/jam :mrgreen:

Tospeed Yamaha R25 tembus 196 KMjam diatas Dynotest

ada yang besok sabtu ini kosong? ya berangkat saja, jalan2 om…..

semoga berguna 😀

Komentar»

avatar jipan23 1. jipan23 - 6 Agustus 2014

powernya brapa ya nanti???

Suka

avatar ipanase ipanase - 6 Agustus 2014

bukan power keknya

Suka

avatar jipan23 jipan23 - 6 Agustus 2014

iya sih, klo power banyak orang yang bingung ngerasainya. klo top speed kan lebih nyata ya.. hhmmm boleh juga…

Suka

avatar kampret kampret - 6 Agustus 2014

numpang ngejunk

m.jpnn.com/news.php?id=249923

gereports.com/post/77131235083/jet-engine-bracket-from-indonesia-wins-3d-printing

dtech-engineering.com/about-us-2/

Suka

avatar mbladus mbladus - 6 Agustus 2014

STSJ kebanyakan acara… sudah lauching kok dilaunching lagi.. kalau bisa dilaunching 100x lagi

Suka

avatar goldwings 2. goldwings - 6 Agustus 2014

Di sunat gak lagi nih?

Suka

avatar ipanase ipanase - 6 Agustus 2014

malah sunatan :v

Suka

avatar MASUK OM " kredit motor DP PAKAI MOTOR BEKAS " MASUK OM " kredit motor DP PAKAI MOTOR BEKAS " - 7 Agustus 2014

hhmm

nitip lapak kang
yang mau kredit motor Honda,Yamaha dan Kawasaki bisa dimarih
http://www.kaskus.co.id/profile/viewallclassified/6911796
keunggulan kalau agan kredit/cash di ane
– DP bisa pakai motor bekas
– Syarat cuma KTP dan KK aj
– Malam ane jemput data , pagi atau siang di survey , sore motor ud bisa agan ambil di delaer , PROSES MAKSIMAL 24 JAM ,!!

makasih kang

Suka

avatar FЭЯY 3. ridertasik - 6 Agustus 2014
avatar Deddy Yuser 4. Deddy Yuser - 6 Agustus 2014

Mahal ah, mending buat DP rumah..

Suka

avatar SatuAspal.Com 5. Mase - 6 Agustus 2014

sampean gak diundang lek

Suka

avatar Kholid 6. Kholid - 6 Agustus 2014

Berarti selepas launching bisa dipesan di dealer ya Lek, soale ane uda tanya ke beberapa sales yamaha di malang belum berani kasih harga soale nunggu launching?

Suka

avatar Ferboes 7. Ferboes Richardson - 6 Agustus 2014
avatar boss 8. boss - 6 Agustus 2014

Pan astra jogja masih kasih diskon cbr150r gak??
diskon brpa juta?

Suka

avatar Mbak Snoopy 9. Mbak Snoopy - 6 Agustus 2014

Bareng sama di kediri ki.
Sabtu tanggal 9 Agustus di kediri town square…
Silahkan merapat kalau pengen lihat lebih dekat…hehehehehe

Suka

avatar Bonsaibiker 10. Bonsai Biker - 6 Agustus 2014

Kejutan dari Honda, AHM akhirnya mutusin untuk jual moge!

Akhirnya Honda Masarin Moge Di Tanah Air

Suka

avatar cicakkreatip.com 11. cicak kreatip.com - 6 Agustus 2014
avatar nivikoko 12. nivikoko - 6 Agustus 2014
avatar Agung 13. Agung - 7 Agustus 2014

dikediri juga sabtu. di kediri town square. jan asik ketok.e

Suka

avatar discoveridea 14. dsatriman - 8 Agustus 2014

Di Bondowoso belum ada launching atau perayaan apapun mas ipan, beberapa saat lalu malah yamaha matic eagle eye, tapi unitnya sudah mulai bisa dipesan dengan harga 54jt OTR, demikian yang bisa saya sampaikan
titip warung mas:
https://dsatriman.wordpress.com/2014/08/08/yamaha-patok-harga-54-juta-otr-bondowoso-jawa-timur-unit-inden-1-bulan/

Suka

avatar Tidak diketahui 15. Wuenake !!! Ada 50 Unit yamaha YZF-R25 yang bisa dibeli tanpa Indent saat Lauching yamaha R25 di Surabaya Kemarin, plus hadiah helm HJC replika !!! , indener online kecewa | PERTAMAX7.com - 10 Agustus 2014

[…] sarangan  ternyata ada geger-geger di gelaran Launching R25 di surabaya town square ( BACA : Yamaha Jatim Launching Yamaha R25 Sabtu 9 Agustus 2014 di Surabaya Town Square, ada Dyno Testnya ) apa sih gegernya? simple tapi nyesek, ada 50 unit yamaha R25 ready to buy… tanpa indent mas […]

Suka


Monggo Silakan Berkomentar< Bebas Sopan< mohon maaf jika belum dibalas< Matur Nuwun :D